Beyond The Auto's Enthusiasm
IndeksContact Us

7 Warna Vespa Terinspirasi Alam, Gunung Berapi & Romawi

warna Vespa

Warna ini juga kembali hadir sebagai penghormatan kepada Vespa Corsa 98 Circuito tahun 1947 yang pertama kali menggunakan warna tersebut. Bagi Otoplasa jaman kekaisaran Romawi jadi teringat dengan film Gladiator maupun Serial Spartacus. Tampak jelas beragam adegan seru antara manusia melawan harimau hingga para jagoan bayaran Romawi. Mereka bertarung hingga titik darah penghabisan.

Sementara Yellow Lime memoles Vespa LX 125 i-get dengan tone warna yang cenderung pastel kuning, menjadikannya terlihat fashionable.

[foogallery id=”18811″]

“PT Piaggio Indonesia sangat antusias menawarkan pengalaman yang menyenangkan dan penuh gaya bagi semua pecinta Vespa. Modern, berani, dan bergaya urban chic dengan sentuhan warna baru yang menarik, trendi, dan unik adalah cara kami mewujudkannya. Kehadiran warna baru ini memberikan lebih banyak kebebasan bagi pecinta Vespa dalam menentukan gaya yang sesuai dengan karakter dan kepribadian mereka untuk mengekspresikan diri mereka yang sebenarnya dengan cara yang paling berbeda dari yang lain. Karenanya, Vespa dengan rangkaian warna-warna baru ini senantiasa menghadirkan kesenangan, penuh kegembiraan, dan lebih banyak sensasi dalam setiap perjalanan,” ujar Marco Noto La Diega, President Director PT Piaggio Indonesia. (*/anto/27-07-2020)

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *