Tuesday, 03 October 2023 | 15:11:19
More

    ARTIKEL PILIHAN

    Mobil Sport Listrik Neta GT Klaim Kecepatan 100 Km/Jam Cukup 3,7 Detik

    Otoplasa.co, Jakarta - Mobil sport bertenaga listrik, Neta GT mengklaim sanggup mencapai kecepatan 100 km/jam cukup dalam waktu 3,7 detik. Demikian PT Neta Auto...

    Mandalika Jadi Penentu Jorge Martin Gerus Poin Francesco Bagnaia

    Otoplasa.co, Jakarta - Kurang dua pekan lagi, ajang MotoGP bakal menyapa dan hadir di Sirkuit Mandalika, Lombok, Indonesia. Tepat 13-15 Oktober 2023, Mandalika akan...

    Pembalap AHM Vega Pratama Songsong Mandalika Dengan Senyuman

    Otoplasa.co, Jakarta - Pembalap binaan Astra Honda Motor (AHM), Veda Ega Pratama yang lebih ngetop dipanggil Vega Pratama, bakal lebih tersenyum dan bersemangat menyongsong...

    Jelang Honda Bikers Day 2023, MPM Jatim Bekali Komunitas Basic Life Support

    Otoplasa.co, Sidoarjo - Basic Life Support menjadi bekal berharga bagi para anggota komunitas yang akan menghadiri gelaran silahturahmi bikers terbesar, Honda Bikers Day (HBD)...

    All New Toyota Agya Sapa Jatim Mulai Rp 180-an Juta, Ada Varian GR Sport

    Otoplasa.co – All New Toyota Agya dan All New Agya GR Sport resmi menyapa Jawa Timur Senin (13/03) siang. Rentang harganya mulai dari Rp 182,45 juta – 260,35 juta. Mobil termurah dari Toyota ini telah tersedia di seluruh cabang Auto 2000 area Jawa Timur.

    Yang menarik karena ini produk lokal, maka pasokan unitnya tercukupi, terutama bagi calon konsumen yang ingin memilikinya. Dijamin bagi yang beli sekarang, maka sudah bisa dipakai saat lebaran mudik nanti. Demikian penjelasan Judianto selaku Regional Business Div Head Jatim Bali Auto2000.

    Toyota Agya Sapa Jatim “Yang ingin lebaran memakai All New Toyota Agya, sudah bisa melakukan pemesanan di diler Auto2000 terdekat. Kami ready stock khususnya warna-warna yang umum, seperti hitam, putih dan silver. Khusus yang dual tone sebenarnya juga ada, tapi tak sebanyak warna-warna yang umum tadi,” terang Judianto.

    Baca juga: Toyota Agya All Out Lawan Honda Brio, Ada Yang Siap Ajak Balapan

    Perbandingan antara Agya generasi pertama dan kedua boleh dikatakan berbeda jauh. Bukan hanya dimensi yang lebih besar ala Toyota Yaris generasi pertama (bakpao), namun mesin yang dipakai juga benar-benar baru. Mesinnya mengusung 1.200 cc 3-silinder Dual VVT-i bertenaga 88 PS dan torsi 113 Nm. Tersedia pilihan transmisi manual 5-speed dan otomatis CVT, dimana dapur pacu ini juga dipakai pada Toyota Raize.

    Selain itu All New Agya memiliki style eksterior yang sporty, high performance, dan peningkatan driving quality sehingga memiliki daya saing yang tinggi bagi first buyer sebagai segmen utamanya. Intinya All New Agya dan All New Agya GR Sport memanfaatkan all new platform yang menghasilkan dimensi kabin lebih luas disertai dengan mesin baru, transmisi baru, dan suspensi baru.

    Hal menarik lainnya adalah penyematan fitur-fitur baru, seperti All-front LED Lamp, dan adanya fitur follow me home dan Auto Cut Off. Terdapat pula fitur ABS+EBD, Rear Parking Sensor, Speed Sensor Lock, Alarm dan Immobilizer, Isofix, serta Seat Belt Warning. Dengan keunggulannya seperti itu, Judianto optimis perbulan All New Agya terjual 250 unit di Jawa Timur.

    Baca juga: All New Ayla-Agya Naik Kelas, Fitur Lebih Canggih, Honda Brio Harap Waspada

    Toyota Agya Sapa Jatim Penambahan fiturnya pun tak main-main. Semua tipenya telah menerapkan dual airbags di semua tipe. Bahkan ada pula fitur Vehicle Stability Control (VSC) dan Hill Start Assist (HSA). Untuk pilihan warnanya ada 7, diantaranya White, Silver, Gray, Black, Yellow, Red, dan Orange. Yang patut dicatat untuk Tipe GR Sport hanya ada opsi warna White, Black, Yellow, dan Red, termasuk pilihan warna two-tone dengan atap dicat hitam pada opsi warna White dan Red.

    Secara keseluruhan, terdapat 5 tipe All New Agya dan All New Agya GR Sport. Terdiri atas All New Agya E M/T, All New Agya G M/T, All New Agya G CVT, All New Agya GR Sport M/T, dan All New Agya GR Sport CVT, disertai ada dua pilihan warna one tone dan dual tone.

    Berikut harga OTR Surabaya All-New Agya dan All-New Agya GR Sport:
    ALL NEW AGYA 1.2 G M/T = 182.450.000
    ALL NEW AGYA 1.2 G CVT = 198.350.000
    ALL NEW AGYA 1.2 GR CVT ONE TONE = 260.350.000.

    Baca juga: Maaf Toyota New Agya Surabaya Lebih Wah Dibanding Jakarta

    Bagaimana?
    Bila sudah tertarik, segera saja menuju ke diler Auto2000 terdekat. Dapatkan ragam pilihan pembayaran dari tunai hingga kredit.

    Toyota Agya Sapa Jatim “Toyota All New Agya dan All-New Agya GR Sport ini juga didukung oleh layanan aftersales T-Care yang dapat dinikmati konsumen di seluruh diler Auto2000,” promo Judianto.

    Toyota All New Agya GR Sport mendapatkan tambahan keuntungan dengan program T Care berupa Gratis Biaya Servis (jasa dan part) sedangkan All-New Agya mendapatkan T-Care Lite yaitu Gratis Biaya Servis (Biaya Jasa), hingga service berkala ke-7 (maksimal 3 tahun / 60 ribu kilometer).

    “Selain itu, ada tambahan benefit berupa extended warranty 1 tahun sehingga total menjadi 4 tahun/ 120.000 kilometer, jika AutoFamily rutin melakukan service tepat waktu setiap 6 bulan sesuai rekomendasi,” pungkas Judianto. (boi)

    Cek artikel www.otoplasa.co yang lain di Google News.

    ARTIKEL LAIN

    Latest Posts

    Mobil Sport Listrik Neta GT Klaim Kecepatan 100 Km/Jam Cukup 3,7 Detik

    Otoplasa.co, Jakarta - Mobil sport bertenaga listrik, Neta GT mengklaim sanggup mencapai kecepatan 100 km/jam cukup dalam waktu 3,7 detik. Demikian PT Neta Auto...

    Mandalika Jadi Penentu Jorge Martin Gerus Poin Francesco Bagnaia

    Otoplasa.co, Jakarta - Kurang dua pekan lagi, ajang MotoGP bakal menyapa dan hadir di Sirkuit Mandalika, Lombok, Indonesia. Tepat 13-15 Oktober 2023, Mandalika akan...

    Pembalap AHM Vega Pratama Songsong Mandalika Dengan Senyuman

    Otoplasa.co, Jakarta - Pembalap binaan Astra Honda Motor (AHM), Veda Ega Pratama yang lebih ngetop dipanggil Vega Pratama, bakal lebih tersenyum dan bersemangat menyongsong...

    Jelang Honda Bikers Day 2023, MPM Jatim Bekali Komunitas Basic Life Support

    Otoplasa.co, Sidoarjo - Basic Life Support menjadi bekal berharga bagi para anggota komunitas yang akan menghadiri gelaran silahturahmi bikers terbesar, Honda Bikers Day (HBD)...

    OTO NEWS

    Yamaha Gear125 Jaga Kebugaran Anak Beraktifitas

      Otoplasa.co, Surabaya - Harapan orang tua tentu menginginkan tumbuh kembang anak yang cerdas dan sehat, yang ditunjang dengan beragam aktifitas yang positif. Asyiknya, Yamaha...

    SUV Peugeot Siap Teguk BBM Etanol E5

      Otoplasa.co, Jakarta - Astra Peugeot menyambut positif kehadiran bbm alias bahan bakar terbaru, E5 di Indonesia. Seluruh jajaran lengkap Peugeot SUV, 5008, 3008, dan...

    Inilah Nama Teknisi MPM Honda Songsong AHM Technical Skill Contest

      Otoplasa.co, Sidoarjo - Setelah melalui seleksi yang ketat, akhirnya muncullah nama-nama teknisi perwakilan dari MPM Honda Jatim yang bakal menyongsong gelaran The 27th Astra...

    Jasa Raharja Sosialisasi Penumpang Kapal Laut Via Pesan Cover Seat

      Otoplasa.co, Batam - Sebagai salah satu bentuk realisasi program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), Jasa Raharja menyerahkan bantuan cover seat kepada operator kapal...

    Komitmen UD Trucks Kenalkan Solusi Berkemudi Aman & Ramah Lingkungan

      Otoplasa.co, Jakarta - Tidak hanya memastikan keselamatan pengemudi, penumpang, dan pejalan kaki, UD Trucks turut menempatkan prioritas utama dalam industri kendaraan komersial dengan mengurangi...

    Stay in touch

    To be updated with all the latest news, offers and special announcements.

    Duh My X-Ride My Experience Abaikan Surabaya

    otoplasa.com - Makin maraknya generasi milenial yang suka berpetualang, mendapat sambutan positif dari PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). Selain telah memproduksi motor petualang...

    Lebih Setengah Miliar Harga Aprilia Shiver 900 & Moto Guzzi V85TT

    Otoplasa.com - Ada dana berlebih dan ingin meminang motor Eropa? Mungkin iming-iming dari PT Piaggio Indonesia yang memboyong sport naked bike Aprilia Shiver 900 dan...

    Michelin Luncurkan Power 5 dan Anakee Adventure

    Otoplasa.com - Michelin resmi meluncurkan MICHELIN Power 5 dan MICHELIN Anakee Adventure untuk memenuhi kebutuhan pasar ban roda dua di Indonesia yang terus berkembang,...

    Catat, Kejuaraan MotoGP 2019 Telah Berakhir!

    Otoplasa.com - Tontonan seru MotoGP musim 2019 memang kerap tersaji di tiap gelaran serinya. Hanya saja dominasi Marc Marquez seakan tak terbantahkan dan mampu...

    Yamaha Luncurkan All New Vixion & All New Vixion R

    Jakarta - PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) telah meluncurkan produk terbaru, motor sport legendaris Yamaha dalam dua varian yaitu All New Vixion dan...

    BURSA

    Gratis Nonton MotoGP Mandalika, Nih Tiket Dari Yamaha!

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ kembali berbagi tiket gratis nonton MotoGP Mandalika untuk konsumen setianya di tahun ini. Sebagai gelaran kejuaraan balap paling bergengsi,...

    MMKSI Mitsubishi September Servis Ceria Ada Diskon Hingga 43%

        Otoplasa.co, Jakarta - Pemilik kendaraan penumpang Mitsubishi, ada kabar gembira dari PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) yang kembali menyelenggarakan program “September...

    Yamaha STSJ Buka Pendaftaran Maxi Bikers Day 2023, Nih Caranya!

    Otoplasa.co, Surabaya - Maxi Yamaha Day 2023 akan hadir kembali. Yamaha STSJ telah membuka pendaftaran bagi para bikers Maxi untuk mendapatkan pengalaman hebat yang...

    MPM Honda Jatim Hadirkan Promo Pembelian September Ceria

    Otoplasa.co, Surabaya - PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) bersama dengan jaringan diler Honda wilayah Jatim & NTT menghadirkan penawaran khusus bagi pecinta...

    Yamaha STSJ Split Payment Tokopedia Banyak Untungnya

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ memberikan kemudahan dengan menawarkan Split Payment melalui Tokopedia. Terobosan dari PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku main...

    MOBIL

    Yaris Beats Corner Sambangi Surabaya

    Otoplasa.com - Menyambut Hari Kemerdekan Republik Indonesia ke-74, PT Toyota-Astra Motor (TAM) akan menggelar acara Yaris Beats Corner dengan tema Sound of Excitement. Tiga...

    New Nissan Terra Sentuh Rp 750 Juta Usung 4×4

    Otoplasa.co - Usai Izusu MU-X yang hanya menawarkan sistem penggerak 4x4, kini giliran New Nissan Terra yang mengusung langkah serupa. Tak ada lagi varian...

    Honda Surabaya Center Serahkan Hadiah Brio Satya

    Surabaya (otoplasa.com) - Honda Surabaya Center (HSC), Main Dealer resmi Honda untuk wilayah Jawa Timur, Bali dan Nusa Tenggara menyerahkan hadiah utama berupa 1...

    Nih Perubahan New Honda Civic Hatchback RS

    Otoplasa.com - PT Honda Prospect Motor meluncurkan model terbaru dari Honda Civic Hatchback, pada tanggal 6 Februari 2020 di Jakarta. Kini mengusung emblem RS,...

    SPK Mitsubishi Fuso Raih 2.030 Unit

    Otoplasa.com - PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), authorized distributor kendaraan niaga Mitsubishi Fuso di Indonesia, menutup rangkaian pameran Gaikindo Indonesia International Auto...

    ARTIKEL PILIHAN

    CSR Yamaha STSJ Peduli Anak Yatim di Bulan Ramadhan

    Otoplasa.co - Bulan Ramadhan menjadi bulan yang Istimewa, sebab bulan ini merupakan bulan penuh berkah. Oleh karena itu, PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha...

    Wouw Persaingan Pelumas LCGC Makin Marak

    Otoplasa.com - Kejelian membidik dan menggaet konsumen benar-benar hal lumrah di pasar otomotif. Usai PT Pertamina Lubricants menghadirkan pelumas untuk mesin mobil LCGC, kini...

    Nih Cairan Penghancur Kolesterol Biodiesel B20 Dari Isuzu

    Otoplasa.com - Kehadiran bahan bakar biodiesel B20 memang membutuhkan penanganan tersendiri supaya performa kendaraan bermesin diesel tetap optimal. Ketika Otoplasa bersua dengan Jujun Julistiono,...

    Mitsubishi Gelar Pameran 26 Kota & Promo Menarik Februari 2023

    Otoplasa.co - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) menghadirkan pameran hingga di 26 kota besar & tawaran menarik bagi masyarakat Indonesia di...

    Taruh Di Jalan, Pita Penggaduh Mahasiswa ITS Ubah Getaran Jadi Listrik

    Otoplasa.co - Mencari sumber tenaga listrik alternatif di sekitar kita semakin mudah. Kali ini mahasiswa ITS berinovasi dengan menciptakan RSV-P atau Pita Penggaduh yang...

    Contact us