Beyond The Auto's Enthusiasm
IndeksContact Us

Rencana Touring Akhir Tahun, Nih Persiapan Ala Yamaha STSJ

Touring Akhir Tahun

3. Siapkan Jas Hujan
Jas hujan menjadi salah satu barang yang wajib dibawa oleh pengendara sepeda motor. Faktor cuaca yang tidak menentu membuat pengendara harus berjaga-jaga untuk membawa jas hujan. Hindari penggunaan jas hujan berwarna gelap agar pengendara lain tidak kesulitan dalam melihat posisi pengendara.

Baca juga: Yamaha STSJ Bekali Penggemar Touring Wajib Bawa 6 Hal Ini

4. Pastikan kondisi motor dalam keadaan yang prima
Sebelum bepergian pastikan kondisi kendaraan dalam keadaan yang sehat. Cek kondisi rantai, aki, oli, ban dan kondisi lampu sebelum bepergian. Pengendara disarankan untuk melakukan pengecekan terlebih dahulu ke bengkel resmi jika akan bepergian jarak jauh. Hal ini guna menghindari kemungkinan buruk yang terjadi ketika berada dijalan.

5. Perhatikan barang bawaan sesuai dengan kapasitas motor
Hindari membawa barang bawaan melebihi kapasitas motor. Sebagai alternative, pengendara bisa menggunakan sepeda motor dengan kapasitas bagasi yang luas atau memiliki double hook pada kendaraannya.

Informasi lainnya terkait tips dan trik dapat dilihat melalui akun instagram resmi @Yamahafriends. (boi)

Cek artikel www.otoplasa.co yang lain di Google News.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *