Beyond The Auto's Enthusiasm
IndeksContact Us

Oli Tepat, Turbo Mantap

Sementara itu Marketing and After Sales Service Manager HSC, William Saputra menambahkan biar performa mesin turbo tetap terjaga optimal, selain oli juga harus disertai dengan pemakaian Engine Cleaner. “Engine Cleaner yang dimasukkan ke tangki bbm, akan membersihkan kerak karbon yang berada di saluran bbm hingga ruang pembakaran. Seperti diketahui sisa karbon ini juga mempengaruhi usia oli mesin,” tuturnya.

Lantas oli apa yang direkomendasikan Honda?
Pria ramah ini menyebutkan oli yang dianjurkan adalah Honda E-Pro Gold Full Synthetic 0W-20 dengan API Service SN GF-5. Sedangkan Engine Cleaner, William menyebutkan masuk pada kategori produk Honda Genuine Chemical. “Semuanya ada di bengkel resmi Honda. Dan bagi pengguna mobil Honda jangan sungkan untuk bertanya kepada mekanik, supaya mobilnya tetap terjaga performanya,” pungkasnya. (anto)

Jangan lupa sertakan Engine Cleaner tiap ganti oli mesin
Marketing & After Sales Service Manager HSC, William Saputra bersama Eko Yuwono, Kepala Bengkel HSC
Masa ganti oli lebih akurat dengan indikator Oil Life

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *