Beyond The Auto's Enthusiasm
IndeksContact Us

Nasib Honda BR-V Ditentukan SUV Baru ZR-V

Seiring kemunculan ZR-V, maka semakin lengkap perbendaharaan Honda di kelas SUV. Mulai dari CR-V, BR-V, HR-V, dan WR-V, termasuk UR-V dan XR-V di pasar otomotif Tiongkok.

Karena wujudnya yang kompak, ZR-V berpeluang memakai platform Honda Brio yang beredar sekarang. Mesin lumayan banyak pilihannya, ada 1500 cc bensin maupun diesel. Tak ketinggalan mesin 1000 cc turbo 1500 cc hybrid. (anto/09-05-2020)

Honda ZR-V yang ini atau yang foto atas ya?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *