Saturday, 30 September 2023 | 23:03:47
More

    ARTIKEL PILIHAN

    Persaingan Martinator & Pecco Memanas Sprint MotoGP Jepang Selisih 8 Poin!

    Otoplasa.co, Jepang - Pemuncak klasemen sementara MotoGP 2023 semakin memanas antara Jorge 'Martinator' Martin dan Francesco 'Pecco' Bagnaia setelah balapan sprint di MotoGP Jepang....

    Peduli Stunting, MPM Honda Jatim & YBSI Buka Layanan Pemeriksaan & Pengobatan Gratis

    Otoplasa.co, Surabaya - Peduli stunting akan kebutuhan gizi untuk ibu dan balita, PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) distributor sepeda motor Honda wilayah...

    Diler Sardana Kisaran Mitsubishi Perkuat Jaringan Sumatera Utara

    Otoplasa.co, Sumatera Utara - Resmi berdiri diler Sardana Kisaran Mitsubishi yang semakin memperkuat jaringan di Sumatera Utara. Dimana kepuasan pelanggan adalah yang utama bagi...

    Pembalap Binaan Astra Honda Incar Podium Tertinggi di Motegi, Simak Aksinya!

    Otoplasa.co, Jepang - Tiga pembalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) siap berjuang pada gelaran balap Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) musim 2023 yang...

    MPM Ajak Komunitas dan Konsumen Nonton MotoGP Sepang

    Malaysia, OTOPLASA – PT Mitra Pinasthika Mulia ( MPM ) distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim & NTT memberangkatkan 5 konsumen terpilih pada 28-30 Oktober 2017 untuk menyaksikan langsung ajang balap bergengsi MotoGP 2017 di sirkuit Sepang, Malaysia. Para konsumen yang beruntung ini merupakan pemenang undian berhadiah program Enjoy Watching MotoGP yang telah digelar dibeberapa kota di Jawa Timur.

    Program Enjoy Watching MotoGP ini diadakan mulai bulan Mei sampai dengan September 2017 dengan mengundang konsumen dan komunitas motor Honda untuk ikut nonton bareng MotoGP dibeberapa lokasi di Jawa Timur. Enjoy Watching MotoGP ini dilakukan di 12 kota di Jawa Timur antara lain Surabaya, Sidoarjo, Gresik, Tuban, Jember, Banyuwangi, Probolinggo, Kediri, Tulungagung, Nganjuk, Ponorogo, dan Malang, dengan diikuti oleh 1800 konsumen dan komunitas Honda.

    Hingga mencapai puncaknya pada 24 September 2017 telah dilakukan pengundian yang bertepatan dengan nonton bareng MotoGP seri Aragon-Spanyol di 5 kota yaitu Surabaya, Jember, Tuban dan Ponorogo (meliputi Kediri). Program Enjoy watching MotoGP ini sudah berjalan selama 3 tahun berturut – turut.

    Marcomm & Development Division Head MPM, Suhari mengatakan program ini merupakan salah satu bentuk apresiasi dan ungkapan terima kasih MPM terhadap para konsumen dan juga komunitas motor Honda yang telah memilih dan percaya terhadap produk Honda.

    “Kami ingin memberikan pengalaman yang berkesan bagi konsumen untuk dapat menyaksikan secara langsung ajang balap tertinggi MotoGP dan memberikan dukungan kepada pembalap Honda, serta pembalap asal Indonesia, Dimas Ekky yang juga tampil di ajang Moto2,” kata Suhari.

    Tri Hayati salah satu pemenang dari Surabaya yang juga merupakan anggota KCS Surabaya (Komunitas CB150 Streetfire) mengatakan pengalaman pertama nonton MotoGP secara langsung adalah hal yang tidak pernah terpikirkan sebelumnya dan merupakan pengalaman baru sekaligus bisa bertemu rider idola.

    “Terima kasih Honda dan MPM atas kesempatan yang diberikan, ini merupakan pengalaman yang tak terlupakan,” tutup Tri Hayati. (*)

    Berikut daftar nama pemenang
    1. Charles Andre Hartono (Malang)
    2. Tri Hayati (Surabaya)
    3. Ahmad Najib (Tuban)
    4. Aziz Prahara Rendiansyah (Ponorogo)
    5. M. Guntur Adi Prakoso (Jember)

    ARTIKEL LAIN

    Latest Posts

    Persaingan Martinator & Pecco Memanas Sprint MotoGP Jepang Selisih 8 Poin!

    Otoplasa.co, Jepang - Pemuncak klasemen sementara MotoGP 2023 semakin memanas antara Jorge 'Martinator' Martin dan Francesco 'Pecco' Bagnaia setelah balapan sprint di MotoGP Jepang....

    Peduli Stunting, MPM Honda Jatim & YBSI Buka Layanan Pemeriksaan & Pengobatan Gratis

    Otoplasa.co, Surabaya - Peduli stunting akan kebutuhan gizi untuk ibu dan balita, PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) distributor sepeda motor Honda wilayah...

    Diler Sardana Kisaran Mitsubishi Perkuat Jaringan Sumatera Utara

    Otoplasa.co, Sumatera Utara - Resmi berdiri diler Sardana Kisaran Mitsubishi yang semakin memperkuat jaringan di Sumatera Utara. Dimana kepuasan pelanggan adalah yang utama bagi...

    Pembalap Binaan Astra Honda Incar Podium Tertinggi di Motegi, Simak Aksinya!

    Otoplasa.co, Jepang - Tiga pembalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) siap berjuang pada gelaran balap Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) musim 2023 yang...

    OTO NEWS

    Jasa Raharja Sosialisasi Penumpang Kapal Laut Via Pesan Cover Seat

      Otoplasa.co, Batam - Sebagai salah satu bentuk realisasi program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), Jasa Raharja menyerahkan bantuan cover seat kepada operator kapal...

    Komitmen UD Trucks Kenalkan Solusi Berkemudi Aman & Ramah Lingkungan

      Otoplasa.co, Jakarta - Tidak hanya memastikan keselamatan pengemudi, penumpang, dan pejalan kaki, UD Trucks turut menempatkan prioritas utama dalam industri kendaraan komersial dengan mengurangi...

    Yamaha STSJ Touring Merdeka Sambut Kemerdekaan RI Bersama Puluhan Riders di NTT

    Otoplasa.co, NTT - Merayakan kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-78, PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku main dealer motor Yamaha area Jawa Timur,...

    MPM Honda Sambut Kemerdekaan RI Gelar Upacara & Beragam Lomba

    Otoplasa.co, Sidoarjo - Menyambut kemerdekaan RI, MPM Honda Jatim mengelar semarak beragam kegiatan. Mulai dari upacara bendera hingga beragam lomba bertemakan 17 Agustus-an. Gaung semangat...

    Tim MAB Jasa Raharja Kunjungi Rumah Sakit di Malang Pastikan Kendali Mutu Pelayanan

    Otoplasa.co, Malang - Kepala Divisi Pelayanan PT Jasa Raharja Hervanka Tri Dianto bersama Ketua Medical Advisory Board (MAB) Jasa Raharja Prof Dr dr Agus...

    Stay in touch

    To be updated with all the latest news, offers and special announcements.

    Yamaha Piawai Bikin Concept Car

    Jepang, OTOPLASA - Entah apa maksudnya Yamaha membikin kendaraan yang tak diproduksi massal. Padahal jika diamati, mobil ciptaan dari pabrikan motor roda dua itu...

    Piaggio Vespa Gelar Mall-to-Mall Exhibition

    Surabaya (otoplasa.com) - Motor kebanggaan Italia, Piaggio maupun Vespa hadir di Tunjungan Plaza 1 mulai 27 Agustus - 2 September 2018. PT Piaggio Indonesia...

    Usai Operasi, Marquez Bakal Semakin Berbahaya

    otoplasa.com - Cedera panjang Marc Marquez sepanjang tahun berupa dislokasi bahu kiri berulang kali, bakal terobati di musim depan. Pembalap yang berulang kali jatuh...

    New Yamaha XMax Mulai Rp 66 Juta

    Otoplasa.co - Meramaikan Pembukaan IMOS 2022, Yamaha meluncurkan produk terbaru XMAX Connected. PT Yamaha Indonesia Motor Mfg (PT YIMM) membuka hari pertama ajang Indonesia...

    MPM Jatim Buka Inden Neo Sport Café Honda CB650R Rp 298 Juta

    Otoplasa.co - Yang ingin tampil gagah dan terlihat lebih eksklusif bisa segera mendatangi diler Big Bike MPM Honda Jatim di Jalan Simpang Surabaya. Pasalnya...

    BURSA

    Yamaha STSJ Tawarkan Diskon Menarik Beli Via Marketplace

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ menawarkan diskon menarik bagi konsumen yang membeli motor terbaik Yamaha via Marketplace. Promo ini merupakan persembahan PT Surya Timur...

    Nih Cara Daftar Honda Bikers Day Malang Oktober 2023

    Otoplasa.co, Surabaya - Yang tertarik mengikuti Honda Bikers Day (HBD) 2023 di Malang, Jawa Timur pada Oktober nanti ayo segera daftar. Caranya sangat mudah...

    MMKSI Mitsubishi September Servis Ceria Ada Diskon Hingga 43%

        Otoplasa.co, Jakarta - Pemilik kendaraan penumpang Mitsubishi, ada kabar gembira dari PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) yang kembali menyelenggarakan program “September...

    Gratis Nonton MotoGP Mandalika, Nih Tiket Dari Yamaha!

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ kembali berbagi tiket gratis nonton MotoGP Mandalika untuk konsumen setianya di tahun ini. Sebagai gelaran kejuaraan balap paling bergengsi,...

    Yamaha STSJ Split Payment Tokopedia Banyak Untungnya

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ memberikan kemudahan dengan menawarkan Split Payment melalui Tokopedia. Terobosan dari PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku main...

    MOBIL

    Mitsubishi Donasi Perpustakaan 3 Juta Yen Masyarakat Ternate

    Otoplasa.com - Induk industri otomotif Mitsubishi yang berkedudukan di Jepang, Mitsubishi Motors Corporation (MMC) belum lama ini menggelar seremoni pembukaan perpustaan dan balai pertemuan...

    Body Repair Astra Peugeot Buka Pintu Merek Lain

    Otoplasa.co - Astra Peugeot Sunter kembali beroperasi sejak akhir 2020 lalu. Artinya layanan Body Repair Astra Peugeot siap memberikan pelayanan kepada konsumen. Tidak hanya pemilik...

    Inilah Kiat Membeli Mobil Bekas Di Surabaya

    otoplasa.com - Ribet mencari mobil bekas karena harus memeriksa beragam hal yang penting (surat kelengkapan, kondisi mobil luar dalam, riwayat mobil sebelumnya, hingga hal-hal...

    Slalom BSNC, Bukti Honda Brio Fun To Drive

    Otoplasa.com - Gelaran Brio Saturday Night Challenge (BSNC) yang semakin populer di kalangan anak muda, seakan mentahbiskan bahwa All New Honda Brio sebagai kendaraan...

    Bidadari Malam Jalanan Monaco

    Monaco - Wouw aksi aktris Margot Robbie di jalanan Monaco sungguh bikin gemas. Betapa tidak dibalik kecantikannya yang menggoda, rupanya pemeran utama bintang Hollywood...

    ARTIKEL PILIHAN

    Stefan Bradl Gantikan Marc Marquez Tanda Honda Tahu Diri

    Otoplasa.com - Tim Repsol Honda akhirnya menunjuk Stefan Bradl sebagai pembalap pengganti Marc Marquez selama menjalani masa pemulihan. Dengan penunjukkan ini berakhir sudah spekulasi...

    Dewi Aryani Suzana: Gelar JR Show Safety Riding, Untuk Cegah Kecelakaan Lalu Lintas

    Otoplasa.co - Salah satu penyebab kematian terbesar di Indonesia dan bahkan di dunia adalah kecelakaan lalu lintas. Bayangkan, dalam setiap jam lebih dari dua...

    Jasa Raharja & Polres Kediri Kota Gencarkan Operasi Patuh Semeru 2023

    Otoplasa.co, Kediri - Jasa Raharja bersama Polres Kediri Kota melibatkan Forum Lalu Lintas dan Angkutan Umum Jalan demi mengencarkan Operasi Patuh Semeru 2023. Sehubungan...

    Seru! Marc Marquez Akui Ada Ajakan KTM Atau Ducati, Yang Mana?

      Otoplasa.co, Spanyol - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez terang-terangan mengakui ada ajakan untuk bergabung dengan salah satu tim peserta MotoGP yang lain, antara KTM...

    Suzuki Cetak Sejarah Jual Hybrid Termurah Rp 270 Juta Via Ertiga

    Otoplasa.co - Suzuki mendobrak pasar mobil listrik nasional dengan meluncurkan All New Ertiga Hybrid termurah mulai Rp 270 jutaan. Inilah Low Multi Purpose Vehicle...

    Contact us