Friday, 29 September 2023 | 19:59:04
More

    ARTIKEL PILIHAN

    Target 300 SPK GIIAS Surabaya 2023, Suzuki Raih 584 Unit

    Otoplasa.co, Surabaya - Sungguh berkah penyelenggaraan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya 2023. Alih-alih menargetkan 300 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK), Suzuki Indonesia dalam...

    Neta Indonesia CKD 2024, Meski di China Mampu Produksi 125 Ribu Unit Setahun

    Otoplasa.co, Jakarta - Indonesia menjadi pasar menarik bagi Hozon Auto China, yang memproduksi mobil listrik Neta. Di China sendiri pabriknya yang berlokasi di Tongxiang,...

    Logam Indium Superkonduktor di Emblem Peugeot Tahan Korosi & Ramah Radar

    Otoplasa.co, Perancis - Begitu detilnya pemakaian bahan pada emblem atau logo Peugeot, berkepala singa. Terungkap bahan logam yang dipilih merupakan superkonduktor indium yang tahan...

    Auto2000 Jawara Penghargaan Indonesia PR of The Year 2023

    Otoplasa.co, Jakarta - Auto2000 menjadi jawara dua penghargaan dari Indonesia PR of The Year 2023. Diler Toyota terbesar di Indonesia itu menerima penghargaan dari...

    Mercy Serius Bermain Pick Up

    Jerman – Pabrikan otomotif asal Jerman, Mercedes-Benz bakal menambah varian produknya yang selama ini menjadi mainan Amerika dan Jepang. Ya, varian itu adalah X-Class yang tak lain adalah jenis pick up.

    Tak tanggung-tanggung, Mercy telah menyiapkan dua tipe sekaligus, yaitu Premium (Stylish Explorer ) dan Sporty (Powerful Adventurer). Bagi yang ingin terlihat lebih formil, silahkan pilih yang Premium, tapi yang gemar berpetualang ada Sporty yang siap diajak offroad.

    Jenis Stylish Explorer lebih mewah interiornya dan hadir dengan model double-cab. Memakai pelek ukuran 22 inci yang terlihat lebih stylish. Sementara Powerful Adventurer memiliki jarak dengan tanah lebih tinggi, sehingga siap mengeksplorasi segala macam jenis jalanan. Selain itu dilengkapi pula dengan pelek dan ban jenis offroad serta over vender.

    Semuanya hadir dengan mesin penggerak belakang (RWD), namun Mercy telah menyiapkan sistem penggerak all wheel drive sebagai optional. Oh ya mengingat basis utamanya sebagai pick up, memiliki kemampuan angkat beban hingga 1,1 ton, serta menarik (towing) sampai 3,5 ton. Pilihan mesinnya pun ada bensin dan diesel. (anto)

    ARTIKEL LAIN

    Latest Posts

    Target 300 SPK GIIAS Surabaya 2023, Suzuki Raih 584 Unit

    Otoplasa.co, Surabaya - Sungguh berkah penyelenggaraan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya 2023. Alih-alih menargetkan 300 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK), Suzuki Indonesia dalam...

    Neta Indonesia CKD 2024, Meski di China Mampu Produksi 125 Ribu Unit Setahun

    Otoplasa.co, Jakarta - Indonesia menjadi pasar menarik bagi Hozon Auto China, yang memproduksi mobil listrik Neta. Di China sendiri pabriknya yang berlokasi di Tongxiang,...

    Logam Indium Superkonduktor di Emblem Peugeot Tahan Korosi & Ramah Radar

    Otoplasa.co, Perancis - Begitu detilnya pemakaian bahan pada emblem atau logo Peugeot, berkepala singa. Terungkap bahan logam yang dipilih merupakan superkonduktor indium yang tahan...

    Auto2000 Jawara Penghargaan Indonesia PR of The Year 2023

    Otoplasa.co, Jakarta - Auto2000 menjadi jawara dua penghargaan dari Indonesia PR of The Year 2023. Diler Toyota terbesar di Indonesia itu menerima penghargaan dari...

    OTO NEWS

    Jasa Raharja Sosialisasi Penumpang Kapal Laut Via Pesan Cover Seat

      Otoplasa.co, Batam - Sebagai salah satu bentuk realisasi program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), Jasa Raharja menyerahkan bantuan cover seat kepada operator kapal...

    Komitmen UD Trucks Kenalkan Solusi Berkemudi Aman & Ramah Lingkungan

      Otoplasa.co, Jakarta - Tidak hanya memastikan keselamatan pengemudi, penumpang, dan pejalan kaki, UD Trucks turut menempatkan prioritas utama dalam industri kendaraan komersial dengan mengurangi...

    Yamaha STSJ Touring Merdeka Sambut Kemerdekaan RI Bersama Puluhan Riders di NTT

    Otoplasa.co, NTT - Merayakan kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-78, PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku main dealer motor Yamaha area Jawa Timur,...

    MPM Honda Sambut Kemerdekaan RI Gelar Upacara & Beragam Lomba

    Otoplasa.co, Sidoarjo - Menyambut kemerdekaan RI, MPM Honda Jatim mengelar semarak beragam kegiatan. Mulai dari upacara bendera hingga beragam lomba bertemakan 17 Agustus-an. Gaung semangat...

    Tim MAB Jasa Raharja Kunjungi Rumah Sakit di Malang Pastikan Kendali Mutu Pelayanan

    Otoplasa.co, Malang - Kepala Divisi Pelayanan PT Jasa Raharja Hervanka Tri Dianto bersama Ketua Medical Advisory Board (MAB) Jasa Raharja Prof Dr dr Agus...

    Stay in touch

    To be updated with all the latest news, offers and special announcements.

    Serunya Sensasi Barberide Di Atas Honda Sonic

    Sidoarjo (otoplasa.com) - Ada yang menarik di hajatan PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM) distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim dan NTT saat menggelar acara...

    Fazzio Serangan Serius Yamaha Untuk Skutik Eropa

    Otoplasa.co - Yamaha benar-benar jitu membidik target pasar dan membungkam pesaing di segmen motor Classy atau yang lebih berkelas. Bila selama ini model dan...

    Marc Marquez Lolos Cek Medis GP Andalusia!

    Otoplasa.com - Sungguh siapa saja bisa geleng-geleng kepala dengan keteguhan hati dan kekuatan fisik para pembalap MotoGP. Baru dua hari menjalani operasi pasang pelat...

    Peugeot Django Siap Adu Tembak ‘Sebelah’ Mulai Rp 65 Juta

    Otoplasa.co - Semakin populernya desain-desain klasik motor khas Eropa, menggugah produsen motor Perancis, Peugeot Motocycles membidik pasar Indonesia. Siap beradu tembak dengan pabrikan sebelah...

    Viar Ubah Trail Cross Jadi Pemadam Kebakaran

    Sidoarjo (otoplasa.com) - Semakin beragam saja kreatifitas pengguna pompa air Fuboru. Bila sebelumnya ada anggota Polri yang membikin kendaraan bebek roda duanya sebagai pemadam...

    BURSA

    MMKSI Mitsubishi September Servis Ceria Ada Diskon Hingga 43%

        Otoplasa.co, Jakarta - Pemilik kendaraan penumpang Mitsubishi, ada kabar gembira dari PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) yang kembali menyelenggarakan program “September...

    Yamaha STSJ Buka Pendaftaran Maxi Bikers Day 2023, Nih Caranya!

    Otoplasa.co, Surabaya - Maxi Yamaha Day 2023 akan hadir kembali. Yamaha STSJ telah membuka pendaftaran bagi para bikers Maxi untuk mendapatkan pengalaman hebat yang...

    Yamaha STSJ Tawarkan Diskon Menarik Beli Via Marketplace

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ menawarkan diskon menarik bagi konsumen yang membeli motor terbaik Yamaha via Marketplace. Promo ini merupakan persembahan PT Surya Timur...

    Yamaha STSJ Split Payment Tokopedia Banyak Untungnya

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ memberikan kemudahan dengan menawarkan Split Payment melalui Tokopedia. Terobosan dari PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku main...

    MPM Honda Jatim Hadirkan Promo Pembelian September Ceria

    Otoplasa.co, Surabaya - PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) bersama dengan jaringan diler Honda wilayah Jatim & NTT menghadirkan penawaran khusus bagi pecinta...

    MOBIL

    Pertamina Apresiasi Konsumen Dexlite

    Padang, OTOPLASA - PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region I (MOR I) mengapresiasi respons positif konsumen atas kehadiran bahan bakar diesel non subsidi “Dexlite”...

    Nih Beda Wuling Air ev Termurah & Termahal, Tampak Dari Eksterior!

    Otoplasa.co - Kehadiran Wuling Air ev yang telah dibuka pintu pemesanannya, memang menjadi topik hangat dunia otomotif di Tanah Air. Mobil listrik termurah ini...

    Auto2000 Permata Bank Gelar Burtok, Tukar Tambah Dapat Mobil & Deposito

    Otoplasa.com - Kapan lagi mendapatkan promo menarik dari ajang Bursa Toyota Kita (Burtok) yang diadakan Toyota Auto2000 bersama Permata Bank yang berlangsung selama dua...

    Asuransi Astra Raih Corporate Image Awards 2018

    Jakarta (otoplasa.com) - Citra positif merupakan salah satu aspek penunjang proses bisnis suatu perusahaan. Konsistensi dalam memelihara citra positif perusahaan akan menghasilkan respon positif...

    Nissan Terra Goda Pengunjung GIIAS 2022

    Otoplasa.co - Nissan Terra tampak terlihat di booth Nissan pada ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 yang digelar pada 11-21 Agustus 2022...

    ARTIKEL PILIHAN

    Suzuki Day Sukses Rebut Animo Pelanggan

    Surabaya, OTOPLASA - Persaingan sengit antar Agen Pemegang Merek (APM) dalam memuaskan konsumen setianya benar-benar menjadi berkah bagi masyarakat, khususnya yang tertarik membeli mobil...

    Buruan Lelang Honda ADV150 Persebaya Berakhir Hari Ini!

    Otoplasa.com - Bagi para bonek mania, jangan lewatkan kesempatan mengikuti lelang Honda ADV150 Persebaya. Mengingat periode lelang berlangsung mulai 8 - 27 Oktober 2020,...

    Rossi ‘Sarankan’ Marquez Samai Rekornya!

    Jepang (otoplasa.com) - Usai mengoleksi lima kali gelar MotoGP di Motegi Jepang lalu, Marc Marquez hanya butuh dua juara lagi untuk menyamai rekor Valentino...

    Mobil Honda Lebih Populer Di Google Indonesia

    Surabaya - Mesin pencari 'mbah Google' ternyata lebih sering melayani pencarian data merek mobil Honda di Indonesia. Seperti data yang dikeluarkan oleh Quickco. Bayangkan Honda...

    Bukber Di Mercure, Hadiah Umroh Menanti

    Surabaya (otoplasa.com) - Menyambut Bulan Ramadhan, harus diakui suasana buka bersama (bukber) yang nyaman dengan suguhan yang menggoda selera, selalu jadi pertimbangan. Nah dari...

    Contact us