Thursday, 28 September 2023 | 21:24:25
More

    ARTIKEL PILIHAN

    Freelancer Lady Biker Asal Lombok Ini Akui Keunggulan Yamaha Grand Filano

    Otoplasa.co, Lombok - Untuk kesekian kali, Yamaha Grand Filano memikat hati lady biker. Kali ini adalah Icha (23), seorang freelancer asal Lombok, Nusa Tenggara...

    MPM Honda Jatim Hadirkan Promo Pembelian September Ceria

    Otoplasa.co, Surabaya - PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) bersama dengan jaringan diler Honda wilayah Jatim & NTT menghadirkan penawaran khusus bagi pecinta...

    Tiket Yamaha STSJ Maxi Day 2023 Ludes, Antusias Membludak

    Otoplasa.co - Hajatan besar gawean Yamaha STSJ dengan menggelar Maxi Day 2023 dijamin seru. Pasalnya antusias peserta sangat membludak dan bakalan seru pada hari...

    Nih Bedanya Ada Embel-Embel Active di Peugeot 3008 & 5008

    Otoplasa.co, Surabaya - Selain menawarkan beragam model SUV, Peugeot juga menghadirkan berbagai jenis varian. Nah kali ini akan kita kupas untuk melihat lebih dekat...

    Alex Marquez Podium 1 Sprint Inggris, Para Juara Dunia No Point!

    Otoplasa.co, Inggris – Balapan sprint MotoGP Silverstone Inggris, Sabtu (05/08) menjadi bukti kebangkitan Alex Marquez. Bila musim lalu kesulitan bersama Honda RC213V, usai pindah dan memperkuat Gresini Racing performanya langsung ngacir bersama motor Desmosedici GP22. Bahkan dia meninggalkan empat orang para juara dunia seperti Francesco Bagnaia, Joan Mir, Marc Marquez dan dan Fabio Quartararo yang semuanya kompak tak mengemas poin sama sekali.

    Balapan yang berlangsung basah bukan halangan bagi adik kandung Marc Marquez. Seiring dengan kondisi lintasan yang mengering, Alex semakin sulit terkejar oleh lawannnya. Padahal awal-awal balapan pimpinan sprint selalu berganti. Mulai dari Marco Bezzecchi, Jack Miller, Jorge Martin, dan Alex.

    Alex Marquez Sprint Inggris
    Alex Marquez buktikan tampil kompetitif bersama Ducati

    “Sungguh balapan yang luar biasa setelah kami liburan pertengahan musim. Tim bekerja sangat solid dan mereka luar biasa. Ini kemenangan untuk mereka,” bangga Alex.

    Baca juga: TERZALIMI DI HONDA, ALEX RINS IKUTI JEJAK VALENTINO ROSSI BERLABUH KE YAMAHA

    Mengingat sprint hanya bagi-bagi poin untuk pembalap yang finish 9 besar, maka secara otomatis Francesco Bagnaia, Joan Mir, Marc Marquez dan dan Fabio Quartararo tak kebagian. Semuanya finish masing-masing ke-14, 17, 18 dan 21. Dari gambaran hasil sprint race, Bagnaia kesulitan mengembangkan kecepatannya dan sering melebar akibat beradu dengan pembalap papan tengah.

    Selebihnya Mir dan Marc lebih cenderung tampil hati-hati mengingat keduanya baru sembuh dari cedera. Justru yang miris penampilan Fabio tampak jelas kesulitan bersaing dengan lawannya. Motor YZR-M1 terlihat tak segarang dulu dan besar kemungkinan hingga akhir musim nanti Yamaha tak berhasil mencuri kemenangan.

    Namun semoga balapan utama pada Minggu (06/08) ini bisa menjadi awal kebangkitan para juara dunia. (boi)

    Cek artikel www.otoplasa.co yang lain di Google News.

    Hasil Sprint MotoGP Inggris 2023
    1. Alex Marquez SPA Gresini Ducati (GP22)
    2. Marco Bezzecchi ITA Mooney VR46 Ducati (GP22)
    3. Maverick Vinales SPA Aprilia Factory (RS-GP23)
    4. Johann Zarco FRA Pramac Ducati (GP23)
    5. Aleix Espargaro SPA Aprilia Factory (RS-GP23)
    6. Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP23)
    7. Jack Miller AUS Red Bull KTM (RC16)
    8. Augusto Fernandez SPA Tech3 GASGAS (RC16)
    9. Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)
    10. Miguel Oliveira POR RNF Aprilia (RS-GP22)
    11. Luca Marini ITA Mooney VR46 Ducati (GP22)
    12. Fabio Di Giannantonio ITA Gresini Ducati (GP22)
    13. Enea Bastianini ITA Ducati Lenovo (GP23)
    14. Francesco Bagnaia ITA Ducati Lenovo (GP23)
    15. Franco Morbidelli ITA Monster Yamaha (YZR-M1)
    16. Pol Espargaro SPA Tech3 GASGAS (RC16)
    17. Joan Mir SPA Repsol Honda (RC213V)
    18. Marc Marquez SPA Repsol Honda (RC213V)
    19. Raul Fernandez SPA RNF Aprilia (RS-GP22)
    20. Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V)
    21. Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1)
    22. Iker Lecuona SPA LCR Honda (RC213V)

    Hasil Klasemen Sementara Usai Sprint Race MotoGP Inggris 2023
    1. Francesco Bagnaia 194 poin
    2. Marco Bezzecchi 167 poin
    3. Jorge Martin 162 poin
    4. Johann Zarco 115 poin
    5. Brad Binder 115 poin
    6. Luca Marini 98 poin
    7. Aleix Espargaro 82 poin
    8. Jack Miller 82 poin
    9. Alex Marquez 75 poin
    10. Fabio Quartararo 64 poin
    11. Maverick Vinales 63 poin
    12. Franco Morbidelli 57 poin
    13. Alex Rins 47 poin
    14. Augusto Fernandez 44 poin
    15. Fabio Di Giannantonio 34 poin
    16. Takaaki Nakagami 34 poin
    17. Miguel Oliveira 27 poin
    18. Enea Bastianini 18 poin
    19. Marc Marquez 15 poin
    20. Dani Pedrosa 13 poin
    21. Lorenzo Savadori 9 poin
    22. Jonas Folger 9 poin
    23. Raul Fernandez 8 poin
    24. Michele Pirro 5 poin
    25. Joan Mir 5 poin

    ARTIKEL LAIN

    Latest Posts

    Freelancer Lady Biker Asal Lombok Ini Akui Keunggulan Yamaha Grand Filano

    Otoplasa.co, Lombok - Untuk kesekian kali, Yamaha Grand Filano memikat hati lady biker. Kali ini adalah Icha (23), seorang freelancer asal Lombok, Nusa Tenggara...

    MPM Honda Jatim Hadirkan Promo Pembelian September Ceria

    Otoplasa.co, Surabaya - PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) bersama dengan jaringan diler Honda wilayah Jatim & NTT menghadirkan penawaran khusus bagi pecinta...

    Tiket Yamaha STSJ Maxi Day 2023 Ludes, Antusias Membludak

    Otoplasa.co - Hajatan besar gawean Yamaha STSJ dengan menggelar Maxi Day 2023 dijamin seru. Pasalnya antusias peserta sangat membludak dan bakalan seru pada hari...

    Nih Bedanya Ada Embel-Embel Active di Peugeot 3008 & 5008

    Otoplasa.co, Surabaya - Selain menawarkan beragam model SUV, Peugeot juga menghadirkan berbagai jenis varian. Nah kali ini akan kita kupas untuk melihat lebih dekat...

    OTO NEWS

    Yamaha STSJ Touring Merdeka Sambut Kemerdekaan RI Bersama Puluhan Riders di NTT

    Otoplasa.co, NTT - Merayakan kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-78, PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku main dealer motor Yamaha area Jawa Timur,...

    MPM Honda Sambut Kemerdekaan RI Gelar Upacara & Beragam Lomba

    Otoplasa.co, Sidoarjo - Menyambut kemerdekaan RI, MPM Honda Jatim mengelar semarak beragam kegiatan. Mulai dari upacara bendera hingga beragam lomba bertemakan 17 Agustus-an. Gaung semangat...

    Tim MAB Jasa Raharja Kunjungi Rumah Sakit di Malang Pastikan Kendali Mutu Pelayanan

    Otoplasa.co, Malang - Kepala Divisi Pelayanan PT Jasa Raharja Hervanka Tri Dianto bersama Ketua Medical Advisory Board (MAB) Jasa Raharja Prof Dr dr Agus...

    Rivan Jadi Pembina Upacara HUT ke-78 RI Sampaikan Refleksi Kemerdekaan bagi Jasa Raharja

    Otoplasa.co, Jakarta - Peringatan HUT RI yang digelar pada 17 Agustus setiap tahunnya, menjadi salah satu momentum Jasa Raharja untuk merefleksikan semangat perjuangan bangsa,...

    Jasa Raharja Hibahkan Halte ke Pemkot Batam Wujud TJSL

      Otoplasa.co, Batam - Jasa Raharja menyerahkan hibah satu unit halte (shelter) kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Batam yang dibangun di Kawasan Cammo Industry. Bantuan Program...

    Stay in touch

    To be updated with all the latest news, offers and special announcements.

    Duh Jorge Lorenzo Retak Tulang!

    otoplasa.com - Pembalap Repsol Honda Jorge Lorenzo dipastikan mengalami retak tulang di rusuk atas atau pertama bagian kanan. Cedera yang dialami saat menjalani sesi...

    Marc Marquez Naik Vespa Usai Terjatuh Tes Pramusim Qatar

    Otoplasa.com - Ada kejadian langka ketika Marc Marquez menjalani tes pramusim MotoGP 2020 di Qatar. Dia menaiki Vespa usai terjatuh di tikungan ke-8. The...

    MPM Honda Jatim Virtual Expo Via Live Instagram Penuh Diskon

    Otoplasa.com - Ingin mendapatkan diskon pembelian sepeda motor Honda hingga jutaan Rupiah? Saatnya mengikuti Honda Virtual Expo Special Limited Offer via Live Instagram yang berlangsung...

    Ekonomi Sulit Motor Batman Jadi Cungkring

    Otoplasa.com - Entah karena terimbas resesi ekonomi akibat pandemi Covid-19, motor andalan Batman yang diperankan Robert Pattinson tampak cungkring. Padahal biasanya kendaraan manusia kelelawar...

    Yamaha Segarkan Tampilan MT-25

    Surabaya - Pengaruh magis MT Family, menular kepada Yamaha MT-25 di awal tahun ini. Berkiblat pada konsep besar MT Series Family yang mengangkat “Extreme...

    BURSA

    MPM Honda Jatim Hadirkan Promo Pembelian September Ceria

    Otoplasa.co, Surabaya - PT Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) bersama dengan jaringan diler Honda wilayah Jatim & NTT menghadirkan penawaran khusus bagi pecinta...

    Nih Cara Daftar Honda Bikers Day Malang Oktober 2023

    Otoplasa.co, Surabaya - Yang tertarik mengikuti Honda Bikers Day (HBD) 2023 di Malang, Jawa Timur pada Oktober nanti ayo segera daftar. Caranya sangat mudah...

    MMKSI Mitsubishi September Servis Ceria Ada Diskon Hingga 43%

        Otoplasa.co, Jakarta - Pemilik kendaraan penumpang Mitsubishi, ada kabar gembira dari PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) yang kembali menyelenggarakan program “September...

    Gratis Nonton MotoGP Mandalika, Nih Tiket Dari Yamaha!

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ kembali berbagi tiket gratis nonton MotoGP Mandalika untuk konsumen setianya di tahun ini. Sebagai gelaran kejuaraan balap paling bergengsi,...

    Honda Surabaya Center Tawarkan PAGER & Paling di Semester II 2023

    Otoplasa.co, Surabaya - Memulai semester II 2023, Honda Surabaya Center (HSC) menawarkan program penjualan menarik dengan Tema #PAGER dan PALING. Program ini berlaku selama...

    MOBIL

    Nih Beragam Apparel dan Merchandise Peugeot La Boutique

    Otoplasa.co - Peugeot menancapkan brand image di konsumen dengan menghadirkan produk Apparel dan Aksesoris sebagai pelengkap. Di bawah Grup Astra juga menghadirkan produk-produk Apparel...

    New Audi A5 Rp 1,248 Miliar Mengaspal Bisa Custom

    Otoplasa.co - Tampilan sedan semakin atraktif seiring dengan peluncuran New Audi A5 seharga Rp 1,248 miliar off the road. Hadir dengan dua model sporty...

    Honda NeverTooLavish ‘City Hatch Art’ Kompetisi Desainer Virtual

    Otoplasa.co - Setelah diluncurkan pada Maret 2021, Honda City Hatchback RS telah banyak mendapatkan perhatian serta antusiasme yang sangat baik di kalangan masyarakat khususnya...

    Bengkel Body & Paint Astra Peugeot Layani Klaim Asuransi

    Otoplasa.co - Body Repair atau Body & Paint merupakan salah satu layanan andalan dari aftersales Astra Peugeot. Apalagi layanan Body & Paint ini terbuka...

    Kiat SMART Bersama Mitsubishi Xpander Bikin Makin Hemat

    Otoplasa.com - Ada kabar gembira bagi para pemilik Mitsubishi Xpander. PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) memiliki program baru yaitu Xpander Extended...

    ARTIKEL PILIHAN

    2021 Penjualan Peugeot Global Naik 5%

    Otoplasa.co - Peugeot menjadi pabrikan otomotif Eropa yang optimis menyambut 2022. Pasalnya pencapaian penjualan Peugeot Global 2021 mengalami peningkatan atau naik 5% di seluruh...

    Nih Klub Sepeda Binaan Auto2000 Surabaya

    Surabaya - Ingin hidup lebih sehat bersama komunitas yang gemar mengayuh sepeda di Surabaya? Mungkin Anda harus mempertimbangkan untuk segera bergabung bersama Sienta Auto2000...

    Mudik? Manfaatkan Aplikasi ‘Peta Jelajah Nusantara’

    Otoplasa.com - PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) bekerjasama dengan Kementerian Perhubungan Republik Indonesia (Kemenhub) meluncurkan aplikasi navigasi digital 'Peta Jelajah Nusantara'. Aplikasi ini...

    Di Sini Terkubur, Di USA Makin Bertenaga

    Nissan Evalia/NV200 Amerika Serikat - Entah apa yang membikin Nissan Evalia terkubur di Indonesia. Padahal secara kenyamanan dan performa, MPV ini tak kalah dengan kompetitornya...

    Honda & Red Bull Tatap F1 Musim 2023 Penuh Optimis

    Otoplasa.co - Menatap musim balap Formula 1 (F1) 2023, Honda melanjutkan komitmen serta dukungan kemitraan teknis dengan Red Bull Group (Oracle Red Bull Racing...

    Contact us