Tuesday, 26 September 2023 | 07:12:17
More

    ARTIKEL PILIHAN

    Nih Bedanya Ada Embel-Embel Active di Peugeot 3008 & 5008

    Otoplasa.co, Surabaya - Selain menawarkan beragam model SUV, Peugeot juga menghadirkan berbagai jenis varian. Nah kali ini akan kita kupas untuk melihat lebih dekat...

    Astra Financial GIIAS Surabaya 2023 Catat Transaksi Rp 463,97 Miliar & 1.800 SPK

    Otoplasa.co, Surabaya - Ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) di Grand City Convex 20-24 September 2023 Surabaya menjadi berkah bagi Astra Financial. Tercatat...

    Sinergi MPM Honda Jatim & Mahasiswa UINSA Wujudkan Generasi #Cari_Aman Tertib di Jalan

    Otoplasa.co, Surabaya - Mewujudkan generasi #Cari_Aman dengan tertib di jalan, MPM Honda Jatim bersinergi dengan UINSA dengan menggelar Kampanye Safety Riding. Disini menekankan betapa...

    Red Bull Raih Juara Konstruktor di Markas Honda

    Otoplasa.co, Jepang - Raihan juara konstruktor F1 2023 oleh Tim Red Bull Racing terasa istimewa. Pasalnya selain menggapai supremasi tim konstruktor terbaik bersama mesin...

    Di India Giliran Polisi Yang Menyuap Pengendara

    India (otoplasa.com) – Berita dari India ini seakan menjadi bolak-baliknya jaman. Bila di Tanah Air polisi lalu lintas menilang pengendara dan kerap terjadi upaya damai berupa penyuapan untuk petugas, maka di Negeri Sari sebaliknya. Justru disana petugasnya yang berusaha menyuap pengendara.

    Kejadian ini dialami oleh Lakshay Anand, seorang biker yang juga YouTuber maupun Vlogger. Kebiasaannya memasang kamera, berhasil mengungkap persengkongkolan para polisi lalu lintas dalam mencari ‘ceperan’.

    Ketika itu dirinya sedang berkendara dari Kashmir menuju Kanyakumari. Berbekal peta Google Maps, dia diarahkan ke Mumbai-Pune Expressway yang disediakan untuk mobil dan truk. Akibatnya dia pun ditilang dan bersedia membayar denda tilang. Uniknya di kesempatan yang sama, Anand melihat beberapa pengendara motor dibiarkan lewat tanpa memakai helm dengan membayar INR 100 atau setara Rp 21.041.

    Berbekal rekaman videonya, Anand pun berargumen bahwa apa yang dilakukan petugas polisi itu adalah hal yang tak wajar. Dia pun mengancam balik akan menyebarkan videonya ke media sosial. Sontak petugas yang awalnya berwajah tegas, menjadi salah tingkah dan berbalik menyuap Anand supaya menghapus videonya.

    Mau tahu yang ditawarkan petugas kepada Anand?
    Ternyata uang damai itu sebesar INR 500 atau Rp 105.207!

    Untunglah Anand menolaknya dengan tegas dan tetap men-share videonya ke Youtube. Nah saksikan videonya di menit ke-12, karena itulah aksi petugas yang berusaha menyuap Anand.

    Hmm benar-benar fenomena negara dunia ketiga. (anto/source: motoroids.com)

    ARTIKEL LAIN

    Latest Posts

    Nih Bedanya Ada Embel-Embel Active di Peugeot 3008 & 5008

    Otoplasa.co, Surabaya - Selain menawarkan beragam model SUV, Peugeot juga menghadirkan berbagai jenis varian. Nah kali ini akan kita kupas untuk melihat lebih dekat...

    Astra Financial GIIAS Surabaya 2023 Catat Transaksi Rp 463,97 Miliar & 1.800 SPK

    Otoplasa.co, Surabaya - Ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) di Grand City Convex 20-24 September 2023 Surabaya menjadi berkah bagi Astra Financial. Tercatat...

    Sinergi MPM Honda Jatim & Mahasiswa UINSA Wujudkan Generasi #Cari_Aman Tertib di Jalan

    Otoplasa.co, Surabaya - Mewujudkan generasi #Cari_Aman dengan tertib di jalan, MPM Honda Jatim bersinergi dengan UINSA dengan menggelar Kampanye Safety Riding. Disini menekankan betapa...

    Red Bull Raih Juara Konstruktor di Markas Honda

    Otoplasa.co, Jepang - Raihan juara konstruktor F1 2023 oleh Tim Red Bull Racing terasa istimewa. Pasalnya selain menggapai supremasi tim konstruktor terbaik bersama mesin...

    OTO NEWS

    Yamaha STSJ Touring Merdeka Sambut Kemerdekaan RI Bersama Puluhan Riders di NTT

    Otoplasa.co, NTT - Merayakan kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-78, PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku main dealer motor Yamaha area Jawa Timur,...

    MPM Honda Sambut Kemerdekaan RI Gelar Upacara & Beragam Lomba

    Otoplasa.co, Sidoarjo - Menyambut kemerdekaan RI, MPM Honda Jatim mengelar semarak beragam kegiatan. Mulai dari upacara bendera hingga beragam lomba bertemakan 17 Agustus-an. Gaung semangat...

    Tim MAB Jasa Raharja Kunjungi Rumah Sakit di Malang Pastikan Kendali Mutu Pelayanan

    Otoplasa.co, Malang - Kepala Divisi Pelayanan PT Jasa Raharja Hervanka Tri Dianto bersama Ketua Medical Advisory Board (MAB) Jasa Raharja Prof Dr dr Agus...

    Rivan Jadi Pembina Upacara HUT ke-78 RI Sampaikan Refleksi Kemerdekaan bagi Jasa Raharja

    Otoplasa.co, Jakarta - Peringatan HUT RI yang digelar pada 17 Agustus setiap tahunnya, menjadi salah satu momentum Jasa Raharja untuk merefleksikan semangat perjuangan bangsa,...

    Jasa Raharja Hibahkan Halte ke Pemkot Batam Wujud TJSL

      Otoplasa.co, Batam - Jasa Raharja menyerahkan hibah satu unit halte (shelter) kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Batam yang dibangun di Kawasan Cammo Industry. Bantuan Program...

    Stay in touch

    To be updated with all the latest news, offers and special announcements.

    Yamaha STSJ Unjuk Performa WR155R di International Supermoto Ride Day

    Otoplasa.co - Menyambut dan memeriahkan kegiatan International Supermoto Ride Day (ISRD) yang diselenggarakan pada 14 Mei 2023 di Yamahaland, Surabaya, PT Surya Timur Sakti...

    Kiat Aman Bermotor Saat Hujan

    Surabaya (otoplasa.com) - Memasuki musim hujan pada akhir tahun ini, menjadikan pengendara khususnya roda dua perlu mempersiapkan diri dan kelengkapannya agar berkendara lebih nyaman...

    Edan Demi Kecepatan Valentino Rossi Takut Punya Anak

    Otoplasa.com - Pembalap MotoGP Valentino Rossi ternyata sangat mendewakan kecepatan. Baginya kecepatan adalah segalanya, hingga dia pun takut punya anak. Itulah yang terungkap ketika The...

    Honda Gold Wing GL1800 Sentuh Rp 1,147 Miliar

    Otoplasa.co - Punya dana berlebih ala sultan dan ingin memiliki motor super premium, jangan lewatkan Honda Gold Wing GL1800 yang menyentuh dengan harga Rp...

    Nih Solusi Bikin Kendaraan Makin ‘Putih’

    Surabaya, OTOPLASA - Was-was dengan surat kendaraan yang telah mati? Nah ada kabar gembira dari Pemerintah Provinsi Jawa Timur. Mulai 23 Oktober - 28 Desember...

    BURSA

    Nih Cara Daftar Honda Bikers Day Malang Oktober 2023

    Otoplasa.co, Surabaya - Yang tertarik mengikuti Honda Bikers Day (HBD) 2023 di Malang, Jawa Timur pada Oktober nanti ayo segera daftar. Caranya sangat mudah...

    MMKSI Mitsubishi September Servis Ceria Ada Diskon Hingga 43%

        Otoplasa.co, Jakarta - Pemilik kendaraan penumpang Mitsubishi, ada kabar gembira dari PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) yang kembali menyelenggarakan program “September...

    Yamaha STSJ Tawarkan Diskon Menarik Beli Via Marketplace

    Otoplasa.co, Surabaya - Yamaha STSJ menawarkan diskon menarik bagi konsumen yang membeli motor terbaik Yamaha via Marketplace. Promo ini merupakan persembahan PT Surya Timur...

    Honda Surabaya Center Tawarkan PAGER & Paling di Semester II 2023

    Otoplasa.co, Surabaya - Memulai semester II 2023, Honda Surabaya Center (HSC) menawarkan program penjualan menarik dengan Tema #PAGER dan PALING. Program ini berlaku selama...

    Yamaha STSJ Buka Pendaftaran Maxi Bikers Day 2023, Nih Caranya!

    Otoplasa.co, Surabaya - Maxi Yamaha Day 2023 akan hadir kembali. Yamaha STSJ telah membuka pendaftaran bagi para bikers Maxi untuk mendapatkan pengalaman hebat yang...

    MOBIL

    Kabin New Honda Accord Lebih Nyaman & Premium

    Otoplasa.co - Mengawali tahun 2022, PT Honda Prospect Motor melakukan penyegaran pada New Honda Accord pada 25 Januari 2022. New Honda Accord kini hadir...

    Kaum Millenial Kunci Ekonomi Ke Depan

    Otoplasa.com - Gaya hidup generasi milenial diyakini bakal menjadi faktor pendorong pertumbuhan ekonomi Tanah Air dalam kurun waktu 10 tahun mendatang. Optimisme ini didasarkan...

    All New Hyundai Kona Robocop Hadir, Tapi Masih Ganteng Model Ironman

    Otoplasa.co - All New Hyundai Kona telah muncul dengan wajah baru ala Robocop warisan garis desain Staria maupun Stargazer. Padahal jika ditimang-timang, penampilannya masih...

    Pertamina Tawarkan Kemitraan Non Fuel Retail

    Surabaya - Ingin mengembangkan bisnis dengan mendapatkan lokasi yang tepat dan strategis? Mungkin Anda bisa mempertimbangkan penawaran dari Pertamina melalui anak perusahaan PT Pertamina...

    Hyundai Kona Akankah Ke Indonesia?

    Korea Selatan - Keluar sudah gambar teaser SUV B segmen asal Korea Selatan, Hyundai Kona. Sepintas sangat futuristik, tetapi bukan berarti lompatan garis desainnya...

    ARTIKEL PILIHAN

    Grup Peugeot Produksi Masker Bedah Lawan Covid-19

    Otoplasa.com - Peugeot Global melawan pandemic Covid-19. Prinsipal Peugeot (Groupe PSA) sudah mulai mengalihfungsikan sebagian fasilitas dari pabriknya. Pabrikan asal Perancis sudah memulai memproduksi...

    Turnamen Bulutangkis Daihatsu ASTEC Open 2019 Makin Bergengsi

    Otoplasa.com - Antusias peserta turnamen bulutangkis yang digagas Daihatsu bersama Alan & Susy Technology (ASTEC) semakin meningkat. Pasalnya dari beberapa seri yang digelar di...

    Kapolda Jatim Hadiri Upacara Peringatan HUT UU Pokok Agraria Ke-61

    Otoplasa.co - Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, bersama Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta, serta Kepala Kanwil BPN Provinsi Jawa Timur, Jumat (24/9/2021)...

    HSC Gelar Beli Honda Pasti Untung Masih Ada BR-V Gen I

    Otoplasa.co - Bagi konsumen yang masih memburu Honda BR-V Generasi Pertama atau Gen I, mungkin ini saat yang tepat. Pasalnya Honda Surabaya Center (HSC)...

    Hujan Emas MPM Honda Jatim Hingga Januari 2022

    Otoplasa.co - Sedang berencana membeli motor baru? Jangan lewatkan promo Hujan Emas MPM Honda Jatim yang berlangsung hingga Januari 2022. Untuk kesekian kalinya hadiah menarik kembali...

    Contact us